ADVERTISEMENT
Kamis, 3 Juli 2025
Ɍ™ Kritis Mengkritisi
Advertisement
ADVERTISEMENT
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL
No Result
View All Result
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL
No Result
View All Result
Ɍ™ Kritis Mengkritisi
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT

Tim Opsnal Macan Bara Sat Reskrim Polres Sawahlunto Tangkap Pelaku Judi Online

by Redaksi
8 Agustus 2022
in -KOTA SAWAHLUNTO, HUKUM KRIMINAL
Reading Time: 2min read
Tim Opsnal Macan Bara Sat Reskrim Polres Sawahlunto Tangkap Pelaku Judi Online
ADVERTISEMENT

Sawahlunto – Polres Sawahlunto Melalui Tim Opsnal Macan Bara Sat Reskrim menindak lanjuti Perintah Lansung dari Kapolda Sumatera Barat (Sumbar) dan Komitmen Kapolres Sawahlunto AKBP PURWANTO HARI SUBEKTI, S.Sos untuk membersihkan tindak pidana Prostitusi, perjudian, dan Narkoba di Wilayah Hukum Polres Sawahlunto.

Minggu tanggal 07 Agustus 2022 pada pukul 17.15 Wib Jajaran Tim Opsnal Macan Bara Sat Reskrim Polres Sawahlunto yang dipimpin oleh Kasat Reskrim Iptu Ferlyanto Pratama Marasin, S.Tr.K melakukan penangkapan terhadap inisial C diduga pelaku tindak pidana JUDI ONLINE jenis toto gelap (togel) online dengan menggunakan uang sebagai taruhan.

BERITA LAINNYA

Rumah Mewah di Kebon Jeruk Dibobol Spesialis Rumsong, Kerugian Capai Rp800 Juta, Polisi Buru Pelaku

Polisi Gadungan Tipu Korbannya Lewat Facebook Marketplace, 2 Penipu Ditangkap Polres Jakbar di Cengkareng

Polsek Grogol Petamburan Ungkap Kasus Pencurian, Pelaku Gunakan Uang Hasil Curian untuk Konsumsi Narkoba

Pelaku inisial C ditangkap ketika sedang duduk sambil merekap nomor Togel yang akan dikirim ke situs judi online RetroTogel.com atas nama Bocil 87 melalui Handphone miliknya bersama saudara Pgl Oki di warung ketoprak dekat Bank BRI Sawahlunto yang bertempat di Pasar Remaja Kelurahan Pasar Kecamatan Lembah Segar Kota Sawahlunto.

ADVERTISEMENT

Berdasarkan keterangan saudara C bahwa dirinya menerima penitipan pemasangan angka judi togel yang dikirim melalui situs online RetroTogel.com atas nama Bocil 87 yang sudah terisi saldo awal sebanyak Rp.51.000,- (Lima Puluh Satu Ribu Rupiah) dan dilakukan deposit sebanyak Rp. 100.000,- sehingga berjumlah Rp.151.000,- (Seratus Lima Puluh Satu Ribu Rupiah).

Pelaku C mengakui akun atas nama Bocil 87 tersebut miliknya dan yang menitipkan pasangan pada saat itu pada Oki senilai Rp 6000,-(Enam Ribu Rupiah) saudara Pason menitipkan pasangan senilai Rp 39.800,- (Tiga Puluh Sembilan Ribu Delapan Ratus Rupiah). Dan setiap kemenangan maka pelaku C menerima keuntungan dari kemenangan tersebut.

ADVERTISEMENT

Kasat Reskrim Iptu Ferlyanto Pratama Marasin, S.Tr.K Mengatakan, bahwa Pelaku C tersebut tertangkap tangan melakukan kejahatan jenis judi togel online, dan saat dilakukan penangkapan dari tersangka C berhasil disita berupa 1 ( satu) Buah Buku yang digunakan untuk rumusan angka, 1 ( satu ) Unit Hp merk Oppo A 37 F warna Gold, Uang tunai berjumlah Rp 206.000,- (Dua Ratus Enam Ribu Rupiah), Saldo yang ada di akun situs RetroTogel.com dengan jumlah Rp 77.000,- (Tujuh Puluh Tujuh Ribu Rupiah) dengan nama akun Bocil 87. Kemudian tersangka C diamankan ke Polres Sawahlunto bersama barang bukti guna proses penyidikan lebih lanjut.

Kapolres Sawahlunto AKBP Purwanto Hari Subekti, S.Sos pada saat Apel Pagi menyampaikan apresiasi dan ucapan terimakasih kepada jajaran Sat Reskrim Polres Sawahlunto yang telah melakukan penangkapan terhadap pelaku judi online jenis Togel.

“Kepada seluruh masyarakat dihimbau untuk tidak melakukan segala bentuk perjudian online, kalau ada masyarakat yang mengetahui lokasi perjudian online dapat menghubungi dan memberikan informasi kepada pihak kepolisian melalui para Bhabinkamtibmas atau datang/menghubungi Polsek-polsek terdekat dan juga bisa menghubungi call center 110,” ucap AKBP Purwanto.

“Kami mengajak semua eleman masyarakat untuk sama- sama mendukung dalam upaya pemberantasan segala bentuk perjudian online yang dinilai semakin meresahkan masyarakat,” himbau Kapolres kembali.

ADVERTISEMENT

Kata Kapolres lebih lanjut, Polres Sawahlunto berkomitmen untuk melakukan penindakan tegas terhadap pelaku perjudian online dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah kota Sawahlunto.

Kepada pelaku C dijerat dengan Pasal 303 KUHP, dengan ancaman pidana penjara paling lama 10 tahun atau pidana denda paling banyak Rp. 25.000.000.,- (Dua Puluh Lima Juta Rupiah). (Djasrizal)

ShareTweetSend
ADVERTISEMENT
Previous Post

Walikota Deri Asta Lepas Kontingen Pramuka Peserta Jambore Nasional di Cibubur Jakarta

Next Post

Bupati Rusma Tegaskan Nakes Agar Pasien Miskin Dirujuk ke RS Daerah

Next Post
Bupati Rusma Tegaskan Nakes Agar Pasien Miskin Dirujuk ke RS Daerah

Bupati Rusma Tegaskan Nakes Agar Pasien Miskin Dirujuk ke RS Daerah

Koperbam Apresiasi Rencana Pemkab Pessel Kembangkan Pembangunan Pelabuhan Panasahan

Koperbam Apresiasi Rencana Pemkab Pessel Kembangkan Pembangunan Pelabuhan Panasahan

Discussion about this post

ADVERTISEMENT
  • BOX REDAKSI
  • ABOUT US
  • KODE ETIK (KEWI, KEJ & KEIW)
  • PEDOMAN MEDIA SIBER

© PT MEDIA JAYA INVESTIGASI

No Result
View All Result
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL

© PT MEDIA JAYA INVESTIGASI