ADVERTISEMENT
Jumat, 16 Mei 2025
Ɍ™ Kritis Mengkritisi
ADVERTISEMENT
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL
No Result
View All Result
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL
No Result
View All Result
Ɍ™ Kritis Mengkritisi
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT

Pemkab Dharmasraya Pasang Starlink di 17 Sekolah Blankspot, Dukung Ujian Digital dan Akses Belajar.id

by admin redaksi
15 Mei 2025
in -DHARMASRAYA
2 min read
Pemkab Dharmasraya Pasang Starlink di 17 Sekolah Blankspot, Dukung Ujian Digital dan Akses Belajar.id
ADVERTISEMENT

Pulau Punjung – Pemerintah Kabupaten Dharmasraya resmi menggelar program pemasangan perangkat internet satelit Starlink di 17 sekolah yang selama ini belum memiliki akses internet memadai.

Program ini merupakan bagian dari 100 hari kerja Bupati dan Wabup Bupati Dharmasraya, Annisa Suci Ramadhani-Leli Arni dalam upaya mempercepat pemerataan kualitas pendidikan di daerah.

BERITA LAINNYA

Efisiensi Anggaran Bukan Sekadar Pemangkasan, tapi Prioritas Program

Sikap Arogansi Pemimpin, Alamat Daerah Terancam akan Terpuruk

Polsek Pulau Punjung Amankan Pelaku Pungli Parkir Liar di Jalinsum

Langkah ini menyasar sekolah-sekolah di wilayah blankspot, terutama di Kecamatan Sembilan Koto, Asam Jujuhan, dan Timpeh, yang selama ini kesulitan mengakses internet untuk pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) maupun kegiatan belajar daring lainnya.

ADVERTISEMENT

“Di era digital ini, pendidikan tidak boleh tertinggal hanya karena keterbatasan akses internet. Pemerintah wajib hadir memastikan semua anak-anak Dharmasraya untuk mendapat peluang yang sama dalam mengakses pembelajaran digital,” ujar Bupati Annisa Suci Ramadhani, di Pulau Punjung Kamis (15/5/2025).

Menurut Annisa, program ini juga menjawab kebutuhan nasional dalam transformasi pendidikan, di mana ujian sekolah dan asesmen kini dilaksanakan secara paperless dan berbasis digital.

“Apalagi sejak 2019, semua siswa dan guru sudah punya akun belajar.id yang memungkinkan mereka mengakses Google Workspace, Canva, hingga penyimpanan 100 GB secara gratis. Tapi semua itu tak bisa dimanfaatkan kalau internetnya tidak tersedia. Itu yang sekarang kita jawab,” lanjutnya.

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Dharmasraya, Bobby Perdana Riza, menjelaskan bahwa 17 sekolah yang mendapatkan bantuan Starlink dipilih berdasarkan lokasi blankspot dan hasil pemetaan kebutuhan jaringan internet.

“Ini adalah solusi konkrit untuk wilayah-wilayah yang tidak terjangkau jaringan fiber atau seluler. Starlink hadir sebagai alternatif yang tepat karena bisa menjangkau daerah terpencil dengan kecepatan yang stabil,” ungkap Bobby.

ADVERTISEMENT

Ia menambahkan bahwa program ini tidak hanya mencakup pemasangan perangkat, tetapi juga biaya langganan internet selama beberapa bulan ke depan, sehingga sekolah bisa langsung memanfaatkannya tanpa beban awal.

Adapun sekolah-sekolah yang menjadi sasaran pada tahap awal program ini adalah SDN 01 Sembilan Koto, SDN 02 Sembilan Koto, SDN 04 Sembilan Koto, SDN 05 Sembilan Koto, SDN 07 Sembilan Koto, SDN 08 Sembilan Koto.

Selain itu, SDN 10 Sembilan Koto, SDN 12 Sembilan Koto, SDN 13 Sembilan Koto, SDN 14 Sembilan Koto, SDN 15 Sembilan Koto, SMPN 2 Sembilan Koto, SDN 02 Asam Jujuhan, SDN 04 Asam Jujuhan, SDN 05 Asam Jujuhan, SMPN 1 Asam Jujuhan, dan SMPN 2 Timpeh.

ADVERTISEMENT

Bupati Annisa berharap, ke depan tidak ada lagi kesenjangan digital antarsekolah. Semua siswa, baik di pusat kabupaten maupun di daerah terluar, akan mendapat akses yang setara terhadap pembelajaran modern berbasis teknologi.

“Ini baru tahap awal. Ke depan, kami terus berkomitmen mendorong literasi digital di seluruh jenjang pendidikan dan menjadikan Dharmasraya sebagai kabupaten yang siap menghadapi tantangan pendidikan masa depan,” tutup Bupati Annisa.*

ShareTweetSend
ADVERTISEMENT
Previous Post

Anggota Satlantas Polres Metro Jakarta Barat Temukan Anak Tersesat di Exit Tol Kapuk

Next Post

Dorong Optimalisasi Layanan Digital, PLN Icon Plus Sosialisasikan MyICON+ ke PT Multi Palma Sejahtera

Next Post
Dorong Optimalisasi Layanan Digital, PLN Icon Plus Sosialisasikan MyICON+ ke PT Multi Palma Sejahtera

Dorong Optimalisasi Layanan Digital, PLN Icon Plus Sosialisasikan MyICON+ ke PT Multi Palma Sejahtera

35 Calon Jemaah Haji Asal Solok Selatan Dilepas Wabup Yulian Efi

35 Calon Jemaah Haji Asal Solok Selatan Dilepas Wabup Yulian Efi

Discussion about this post

ADVERTISEMENT
  • BOX REDAKSI
  • ABOUT US
  • KODE ETIK (KEWI, KEJ & KEIW)
  • PEDOMAN MEDIA SIBER

© PT MEDIA JAYA INVESTIGASI

No Result
View All Result
  • HOME
  • FOKUS
  • SUMATERA BARAT
    • PEMPROV SUMBAR
    • -KOTA PARIAMAN
    • -PADANG PARIAMAN
    • -KOTA PADANG
    • -PASAMAN
    • -PASAMAN BARAT
    • -PESISIR SELATAN
    • -LIMAPULUH KOTA
    • -KOTA PAYAKUMBUH
    • -TANAH DATAR
    • -KOTA PADANG PANJANG
    • -SIJUNJUNG
    • -KOTA SAWAHLUNTO
    • -SOLOK SELATAN
    • -KOTA SOLOK
    • -KAB. SOLOK
    • -AGAM
    • -KOTA BUKITTINGGI
    • -DHARMASRAYA
    • -KEP. MENTAWAI
  • NASIONAL
  • HUMANIORA
    • HUKUM KRIMINAL
    • PERISTIWA
    • SOSIAL
    • KOMUNITAS
  • PERSPEKTIF
    • TAJUK RENCANA
    • ESSAY
    • FIKSI
  • SERBA SERBI
    • EKONOMI/PASAR
    • GAYA HIDUP
    • OLAHRAGA
  • POLITIK
    • PILKADA SERENTAK
    • PEMILU SERENTAK
  • PILIHAN EDITOR
    • IN-DEPTH
    • ADVERTORIAL

© PT MEDIA JAYA INVESTIGASI