Reportaseinvestigasi.com, JAKARTA – Dalam memperingati hari lahirnya ( Milad) Pondok Pesantren (Ponpes) AL – ITQON yang ke – 31, berbagai kegiatan diadakan dalam memeriahkan Milad tersebut.
Mulai dari Kegiatan perlombaan Hadroh yang dimainkan oleh santri,dan diramaikan pula oleh para pelaku usaha UMKM dengan mengadakan Bazar.
Turut hadir dalam memeriahkan milad tersebut, Lurah Duri Kosambi Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat.
Heri Nurdin [ Lurah]. dalam acara milad tersebut menyampaikan ”
” Di hari lahirnya ( Milad) Ponpes AL – ITQON yang Ke 31 ini, semoga kita semua dapat meningkatkan keimanan kita kepada ALLAH SWT , ucap nya
Dan, dapat berkoloborasi dengan semua pihak yang terkait dengan AL – ITQON, mulai dari warga masyarakat, rt,rw serta pihak dari kepolisian .harapnya.
Dalam milad tersebut, Heri juga berharap kepada masyarakat agar dapat berpartisipasi dalam mensukseskan acara milad serta dapat melancarkan perekonomian.
” Dengan adanya Bazar (UMKM) ini,dapat pula melancarkan roda perekonomian,khusunya untuk warga setempat”.jelasnya.
Penulis : Amr
Discussion about this post