Reportase Investigasi.com_Tangerang
Kabupaten Tangerang – Dalam rangka memberikan sosialisasi dan Pembinan program kabupaten Tangerang sehat (KTS) Dan Pemberdayaan prilaku hidup bersih dan sehat (PHBS).
Forum kabupaten Tangerang Sehat (FKTS) melaksanakan sosialisasi dan pembinaan pada hari senin (26/10/2020) di pendopo kecamatan kosambi,kabupaten Tangerang,Banten.
Pembinaan serta sosialisasi yang di hadiri para kader kesehatan,para bidan sekecamatan kosambi serta stack holder yang terkait sekecamatan kosambi.
“Ada pun pembinaan yang di berikan berupa tata cara hidup sehat dan bersih dalam kehidupan sehari hari dengan menerapkan prilaku hidup sehat,seperti mandi pakai sabun,selalu cuci tangan pakai sabun serta makan makanan yang bergizi dan makan vitamin.
Terkait pencegahan wabah covid -19 selalu terapkan hidup 3 m, selalu pakai masker,jaga jarak dan sosial distancing serta selalu terapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari hari.
Kepada awak media salah satu kader forum Kabupaten Tangerang Sehat (FKTS) Heny menjelaskan pembinaan dan sosialisasi ini dalam rangka mendukung dan memberikan pengetahuan dan motivasi kepada para pengiatan kesehatan dan para bidan yang melaksanakan kesehatan.
“Serta dalam rangka sosialisasi pencegahan wabah covid -19, “Jelasnya kepada awak media.
AMR
Discussion about this post