Bojonegoro – Melalui Dinas kesehatan dalam program TMMD ke 110, Diharapkan tidak akan ada persoalan Gizi buruk di Desa Jatimulyo dan juga Desa Ngrancang Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro.
Menurut Kasi Gizi Dinas Kesehatan bahwa Menyelamatkan anak-anak dari kondisi gizi buruk adalah tugas bersama. Permasalahan gizi buruk tak lepas dari faktor ekonomi dan sosial masyarakat, Selasa (9/3/2021).
“Dengan kesulitan ekonomi, lanjutnya banyak anak-anak tidak mendapatkan protein yang cukup,” jelasnya.
Untuk mengatasi kekurangan gizi ini, alternatif sumber protein yang banyak tersedia di Desa Jatimulyo dan Ngrancang adalah buah buahan, serta Daging dan juga minuman yang menyehatkan. (Pendim 0813)
Discussion about this post