ReportaseInvestigasi.com
Kabupaten Tangerang – Dalam upaya membantu Perekonomian Masarakat yang terdampak Covid -19 Pemerintah pusat melalui kementerian sosial Menyalurkan bantuan sosial tunai (BST) kepada masarakat Desa Bojong Renged,Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang.Jumat(15/01/2021).
“Serda Manek Babinsa Koramil 01 Teluknaga Desa Bojong Renged Beserta Bripka Ujang S Bhabinkamtibmas Desa Bojong Renged (Polsek Teluknaga).Mengawal langsung penyaluran bantuan sosial tunai (BST).
“Penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) Pusat Kemensos RI Tahap 10 Tahun 2021, Dengan Jumlah Sebanyak 565 KK Sebesar Rp 300.000,.
Kepada awak media Kepala desa Bojong Renged Suhendra HMS mengatakan,Semoga bantuai sosial Tunai sebesar Rp.300.000 bisa berguna dan bermanfaat untuk meringankan beban masyarakat di saat Pademi Covid -19,”Ujarnya.
Babinsa 01 Teluknaga Serda Manek Menegaskan,
Pelaksanakan Penyaluran bantuan sosial tunai (BST) yang di laksanakan dikantor Desa Sudah Sesuai Disiplin Protokoler kesehatan Covid -19.
Lebih lanjut Serda Manek menambahkan,Agar Setiap Kegiatan apa pun agar selalu disiplin protokol kesehatan dengan memakai masker,jaga jarak dan selalu cuci tangan,karna mencegah dan memutus mata rantai Penyebaran Virus Covid-19. Sebagai Bentuk Upaya Dalam Mendukung Program Program Pemerintah Pusat Dan Daerah Dalam Rangka Memutus Mata Rantai Penyebaran Virus Covid-19,”Pungkas Serda Manek kepada awak media.
AMR
Discussion about this post